Red Velvet Cookies n Cream

Coba buat yuk, Ikuti caranya dibawah ya !
Bahan :
1. 20 gr bubuk red velvet
2. 50 ml air panas
3. 40 gr skm
4. 80 ml susu full cream
5. 2 keping oreo (hancurkan)
6. es batu secukupnya
7. alat shaker (buat yang tidak ada bisa pakai termos minuman yang ada tutup nya)

Cara membuat :
1. larutkan bubuk powder dengan air diwadah terpisah berukuran kecil, aduk hingga tidak ada bubuk yang menggumpal
2. masukkan larutan red velvet kedalam shaker, skm, air, es batu, dan oreo yang sudah dihancurkan.
3. kocok, hingga menghasilkan minuman yang creamy
4. masukkan kedalam gelas, Red Velvet Cookies n Cream sudah bisa dinikmati.

Artikel sebelumnya > https://blackrose10.home.blog/2021/02/25/iced-lychee-tea/




Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s